Timika ~ Wujudkan kepedulian anggota Koramil dalam memutus rantai penyebaran Covid-19 yang menjadi momok masyarakat, anggota Babinsa Koramil 1710-07/Mapurjaya membagikan masker gratis kepada warga yang sedang melintas di depan Koramil 1710-07/Mapurujaya, Kel. Wania, Distrik Mimika Timur, Kab. Mimika, Rabu (08/12/2021). Peltu Monab (BATUUD Koramil 1710-07/Mapurjaya) mengatakan bahwa, selain membagikan masker …
Read More »Berita
SEBAGAI BENTUK PERHATIAN, DANRAMIL 1710-02/TIMIKA JENGUK ANGGOTA YANG SEDANG SAKIT
Timika ~ Salah satu bentuk perhatian tèrhadap anggota yang sedang sakit, Danramil 1710-02/Timika Kapten Inf Teguh Heru Ponco jenguk anggotanya yang sedang melaksanakan rawat jalan dengan mendatangi rumahnya, Rabu (08/12/2021). Danramil 1710-02/Timika menjelaskan bahwa, kegiatan besuk seperti ini sangat penting dilakukan karena dalam sebuah organisasi satu sama lain harus saling …
Read More »TINGKATKAN PEREKONOMIAN DIMASA PANDEMI, BABINSA KORAMIL 1710-03/KK BERI PENYULUHAN KEPADA PETERNAK IKAN
Timika ~ Babinsa Koramil 1710-03/Kuala Kencana Serma Tori Suwandi melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan salah satu peternak ikan Bapak Mieke (56 th) di wilayah binaannya di Kp. Mulia Kencana SP. 7, Distrik Iwaka, Kab. Mimika, Rabu (08/12/2021). Pada kegiatan Komsos kali ini Serma Tori Suwandi membantu memberikan penyuluhan kepada Bapak …
Read More »BABINSA KORAMIL 1709-05/WARTAS IKUT BANTU PEMBANGUNAN PUSTU MARIKAI
Waropen – Babinsa Serda Jainul dalam rangka pembangunan Pustu (Puskesmas Pembantu) Marikai menggunakan kesempatan tersebut untuk terjun langsung bersama warga masyarakat ikut membantu proses pembangunannya di Kampung Marikai, Distrik Waropen Atas, Kab. Waropen, Rabu (8/12/2021). Sikap peduli yang ditunjukkan oleh Babinsa Serda Jainul ini sangatlah penting untuk dapat menjalin hubungan …
Read More »SAMBUT NATAL, SATGAS YONIF 123/RAJAWALI BANTU PERBAIKI GEREJA
Merauke – Menjelang Hari Raya Natal dan untuk memberikan kenyamanan pada saat beribadah, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 123/RW Pos Kalimaro, dibawah Kolakopsrem 174/ATW melaksanakan Karya Bhakti membantu renovasi Gereja Khatolik Kampung Bupul Elikobel, Distrik Elikobel, Kab. Merauke, Rabu (8/12/21). Sebagai wujud kepedulian TNI terhadap kehidupan beragama, membantu perbaikan Gereja adalah …
Read More »JELANG NATAL, SATGAS TNI BERSAMA PPGPI MERAUKE BERI BANTUAN KEPADA MASYARAKAT
Merauke – Melaksanakan ekspedisi KKN (Kasih Kristus Nyata) dalam rangka menyambut hari Natal dan menyalurkan Donasi dari para Donatur kepada Gereja-gereja yang ada di Distrik Naukenjerai, anggota Pos Koki Kuler Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 123/RW bersama Klasis GPI Papua Merauke melaksanakan sharing trip ekspedisi KKN ke wilayah pelayanan Distrik Naukenjerai, …
Read More »