Berita

Ayo Membaca, Satgas Yonif 143/TWEJ Bagikan Buku Gratis Kepada Siswa Di Papua

Keerom – Kehadiran prajurit TNI di tanah Papua sangat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat karena mampu memberikan solusi guna membantu mengatasi kesulitan ataupun kendala yang dialami masyarakat. Sebagaimana yang dilakukan oleh para Prajurit TNI Satgas Yonif 143/TWEJ Pos Bompay saat memberikan bantuan buku bacaan secara gratis guna menanamkan gerakan cinta membaca …

Read More »

Dukung Pembangunan Gereja, Satgas Yonif 721/Mks Bersama Masyarakat Lanny Jaya Gelar Acara Bakar Batu

Dalam rangka mendukung pembangunan Gereja Baptis Jemaat Mowi, Satgas Yonif 721/Mks bersama masyarakat melaksanakan kegiatan Bakar Batu, bertempat di Distrik Balingga, Kab. Lanny Jaya, Papua Pegunungan, Jumat (5/5/2023). Demikian disampaikan oleh Wadan Satgas Yonif 721/Mks Kapten Inf Senopati Yudho Prakoso dalam keterangannya. Kegiatan Bakar Batu tersebut dihadiri sekitar 1000 orang …

Read More »

Perindah Lingkungan Perbatasan RI PNG, Satgas Yonif 132/BS Renovasi Gapura Selamat Datang

Kab. Keerom – Pos Kalimo Satgas Yonif 132/Bima Samti bersama masyarakat melaksanakan kegiatan Karya Bhakti dengan merenovasi dan membersihkan Gapura di Kampung Kalimo, Distrik Waris, Kabupaten Keerom, Provinsi Papua, Kamis (04/05/2023).   Karya Bhakti merupakan salah satu upaya bentuk dalam menjalin hubungan tali persaudaraan yang baik dengan masyarakat sekaligus bentuk …

Read More »

Partisipasi Aktif Satgas Yonif 527/BY Sebagai Tenaga Pendidik Di Pedalaman Papua

Paniai ~ Sebagai bentuk kepedulian dan partisipasi aktif terhadap kemajuan lingkungan, khususnya di dunia pendidikan, Prajurit TNI dari Satgas Yonif 527/BY membantu sebagai tenaga pendidik di pedalaman Papua yang berkolaborasi dengan Koramil 1703-04/Aradide, bertempat di SD Inpres Komopa, Distrik Aradide, Kabupaten Paniai, Papua Tengah, Kamis (4/05/23). Pada kegiatan tersebut, selain …

Read More »