Bangun Rasa Kasih Sayang, TNI Berbagi Snack Untuk Anak-Anak di Lanny Jaya  

Suasana penuh kehangatan dan keceriaan tampak di Kampung Ekanom, Distrik Pirime, Kabupaten Lanny Jaya, saat prajurit TNI dari Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 614/Rajawali Jaya Pratama (RJP) membagikan makanan ringan (snack) kepada anak-anak Papua, Jumat (02/05/2025).   Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Danpos Pirime, Lettu Inf Figi Herdyansyah, ini bukan …

Read More »

Babinsa dan Warga Panduami Bergotong Royong Wujudkan Lingkungan Sehat  

Suasana kebersamaan dan semangat gotong royong kembali terasa hangat di Kampung Panduami, Distrik Kosiwo, Kabupaten Kepulauan Yapen. Pada Jumat (02/05/2025), dua Babinsa dari Koramil 1709-01/Serui, Sertu Jainul Abidin dan Kopda Romelus Karowa, memimpin langsung kegiatan karya bakti Jumat Bersih bersama warga binaan mereka.   Kegiatan ini difokuskan pada pembersihan jalan …

Read More »

TNI Hadir Dengan Hati: Korem 174/ATW Renovasi Panti Asuhan di Merauke  

Karya Bakti TNI AD merupakan salah satu bentuk Operasi Militer Selain Perang (OMSP) yang secara rutin dilaksanakan sebagai upaya membantu pemerintah mempercepat pembangunan daerah serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.   Semangat gotong royong dan kepedulian sosial yang ditunjukkan oleh prajurit TNI dari satuan Korem 174/Anim Ti Waninggap mencerminkan …

Read More »

Harumkan Nama Satuan, Serda Didimus Juara 1 Lomba Lari 5 K HUT GPI Ke-40

Dengan semangat juang dan disiplin latihan yang terus dilatih anggota TNI kembali membuahkan hasil membanggakan. Serda Didimus Yuventus Assa, prajurit dari Yonif TP 802/WMJ, berhasil menyabet juara pertama dalam ajang lari bertema Fun Run 5K 2025 yang digelar dalam rangka Hari Ulang Tahun Gereja Pentakosta Indonesia (GPI) Ke-40, Kamis (01/05/2025) …

Read More »

Merah Putih Berkibar Megah di Bukit Zaitun: Warga Puncak Jaya dan TNI Peringati 1 Mei dengan Semangat Nasionalisme

Suasana haru dan bangga menyelimuti Bukit Zaitun, Kamis (01/05/2025), saat ribuan warga dan Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 715/Motuliato beserta aparat keamanan lainnya mengibarkan bendera Merah Putih raksasa dalam rangka memperingati momen bersejarah integrasi Papua ke dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).   Momentum ini sebagai wujud nyata nasionalisme masyarakat Puncak …

Read More »