Satgas TNI Bagikan Alkitab, Buku Tulis Dan Gelar Layanan Kesehatan Di Papua

Memberamo Raya – Satgas Yonif 614/Raja Pandhita, Brigif 24/BC, Kodam VI/Mulawarman, Pos Dabra menggelar pelayanan kesehatan yang bertempat di depan Musholla Al-Hafidzi Kampung Dabra sedangkan pembagian 100 Alkitab dan 100 Buku Tulis bertempat di Gereja Eduard Katutung  Kampung Dabra, Distrik Memberamo Hulu, Kab. Memberamo Raya, Papua, Rabu (21/8/2024).

Hal ini diungkapkan Danpos Dabra Letda Inf Heru mengatakan, bahwa kegiatan layanan kesehatan, pembagian Alkitab dan Buku Tulis seperti ini dilaksanakan untuk membantu masyarakat yang ada Kampung Dabra.

“Dengan adanya kegiatan pelayanan kesehatan, pembagian Alkitab dan Buku Tulis kami harap dapat membantu apa yang menjadi keinginan masyarakat baik di bidang rohani, pendidikan dan kesehatan,” ungkap Danpos.

Ditempat yang sama Dantonkes Letda Ckm Boby menambahkan kegiatan ini merupakan wujud perhatian personel Pos Dabra kepada masyarakat Kampung Dabra.

Sementara itu, salah seorang warga yang mendapatkan pelayanan kesehatan, Bapak Opinus Wenda mengucapkan terima kasih kepada Satgas Yonif 614/Raja Pandhita khusunya Pos Dabra atas pelayanan kesehatan, pemberian Alkitab dan Buku Tulis ini. “Saya bersyukur Bapak TNI sudah peduli dan perhatian kepada warga yang membutuhkan,” tuturnya.

Check Also

Dialog Positif, Dandim 1708/BN Kunjungi Ketua LMA Biak Numfor

Biak Timur – Guna mempererat tali silaturahmi serta membangun hubungan yang lebih erat antara TNI …

  • https://bpm.nusamandiri.ac.id/akreditasi/
  • https://bpm.nusamandiri.ac.id/baak/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/assets/xdana/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/assets/xpulsa/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/file/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/files/
  • https://figmmg.unmsm.edu.pe/mail/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/pay/
  • https://ppid.lamongankab.go.id/wp-content/giga/
  • https://rsudngimbang.lamongankab.go.id/
  • https://dasboard.lamongankab.go.id/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/wp-content/cache/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/plugins/
  • https://dpmd.bengkaliskab.go.id/storage/
  • https://islamedia.web.id/
  • https://fai.unuha.ac.id/disk/
  • https://fai.unuha.ac.id/post/
  • https://fai.unuha.ac.id/plugins/
  • https://fai.unuha.ac.id/draft/
  • https://fai.unuha.ac.id/giga/
  • slot gacor hari ini
  • slot gacor hari ini
  • nuri77
  • gemilang77
  • slot deposit pulsa
  • slot gacor hari ini
  • slot qris
  • slot luar negeri
  • slot pulsa
  • situs toto
  • slot pulsa
  • situs toto
  • toto slot
  • slot pulsa tanpa potongan
  • situs toto 4d
  • situs toto togel
  • situs toto
  • situs toto slot
  • situs toto