Berita

Ketika Keceriaan Warga Kago Bersama Satgas 303 Sambut Gerbang Natal Di Puncak Papua

Ilaga – Dalam rangka menyambut gerbang Natal di bulan Desember, Satgas Satuan Organik Yonif R 303/SSM bersinergi dengan aparat keamanan Ilaga membantu menyukseskan program pemerintah dengan menyelenggarakan kegiatan perlombaan di Distrik Ilaga Kabupaten Puncak Papua, Minggu (27/11/2022). Keceriaan terpancar dari wajah anak-anak di Kampung Kago Distrik Ilaga saat mengikuti rangkaian …

Read More »

Atasi Stunting, Babinsa Merauke Bersama Petugas Kesehatan Kunjungi Rumah Warga

Merauke – Dalam rangka ikut serta mengatasi anak stunting, Babinsa Pos Ramil Jagebob Koramil 1707-05/Merauke yang dipimpin langsung oleh Danpos Ramil Jagebob Serma Karyadi melaksanakan pendampingan kepada petugas kesehatan Puskesmas Jagebob Bidan Mujanah, AMG ahli gizi dan Bidan Anti mendatangi rumah keluarga Bapak Fitalis Mago yang merupakan masyarakat Kampung Poo …

Read More »

Bentuk Balita Sehat, Babinsa Koramil Kepi Sukseskan Program Posyandu Di Mappi

Mappi – Babinsa Koramil 1707-07/Kepi jajaran Kodim 1707/Merauke yang dipimpin langsung oleh Serda Lapik melaksanakan pendampingan kepada para balita dalam mengikuti Posyandu yang diselenggarakan oleh petugas kesehatan Puskemas Kepi, bertempat di Makoramil 1707-07/Kepi Jln. Kalimantan Distrik Obaa Kabupaten Mappi, Minggu (27/11/2022). Babinsa Serda Lapik menyampaikan bahwa kegiatan Posyandu di Makoramil …

Read More »

Peduli Kesehatan Warga, Danramil 1710-07/Mapurujaya Sosialisasi Kampungku Rumahku

Timika – Saat ini, target Imunisasi Dasar Lengkap (IDL) pada bayi dan balita cukup terhambat pencapaiannya dikarenakan adanya pandemi sehingga membuat Pemerintah didesak untuk memprioritaskan Imunisasi Dasar Lengkap (IDL) agar jangan sampai penurunan cakupan Imunisasi dapat mengakibatkan  turunnya status kesehatan secara nasional dan kemudian meningkatkan kejadian penyakit yang dapat dicegah …

Read More »