Berita

Babinsa Koramil Mapurujaya Tanamkan Rasa Cinta Tanah Air Kepada Pelajar Sembari Ajak Bermain

Mimika ~ Kedekatan dan keakraban TNI dengan rakyat tidak perlu diragukan lagi, apalagi seorang Babinsa, tugas dan tanggung jawab seorang Babinsa di wilayah binaannya tidak hanya terfokus pada pendampingan dibidang pertanian dan karya bakti saja. Babinsa juga dituntut mampu berkomunikasi sosial seperti menyelesaikan persoalan masyarakat dan menjadi penghibur dikala masyarakat …

Read More »

Perhatikan Gizi Anak Papua, Ini Yang Dilakukan Satgas Yonif 200/BN

Jayawijaya ~ Peduli dengan tumbuh kembang anak-anak, Satgas Yonif 200/BN melalu Pos Napua membagikan susu dan telur kepada anak-anak Kampung Pelebaga, Distrik Napua, Kab. Jayawijaya, Papua Pegunungan, Senin (15/1/2024). Danpos Napua Letda Inf Epsan Rajagukguk mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu bagian dari upaya personel Pos Napua untuk membantu …

Read More »

Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Gerakkan Warga Bersihkan Lingkungan

Timika ~ Dalam rangka mewujudkan lingkungan yang bersih dan asri, Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Pelda Markusdiyanto beserta rekannya ajak warga binaan melaksanakan kerja bakti pembersihan lingkungan di wilayah Kampung Potowaiburu, Distrik Mimika Barat, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, Senin (15/1/2024). Dalam keterangannya disela-sela kegiatan, Pelda Markusdiyanto mengungkapkan kerja bakti ini merupakan upaya …

Read More »

Jalin Silaturahmi, Babinsa Yapsel Komsos Bersama Warga Kampung Aiwaranggani

Yapen ~ Dalam menjalin komunikasi antara aparat komando kewilayahan dengan masyarakat guna mempererat tali silaturahmi dan kerjasama yang baik dalam rangka mendukung Tugas Pokok Babinsa, bisa dilakukan di mana saja. Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 1709-01/Yapsel Serka Samuel Yowei yang secara rutin melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan masyarakat di Kampung …

Read More »

Babinsa Koramil Timika Dampingi Petugas Kesehatan Semprot Pestisida

Timika ~ Kabupaten Mimika merupakan salah satu wilayah yang menyandang kategori endemis malaria yang cukup tinggi. Hal ini dikarenakan faktor cuaca yang sulit diprediksi menjadi salah satu penyebab utama merebaknya malaria di wilayah ini. Meski musim hujan diperkirakan berlangsung beberapa bulan, terkadang panas menyengat bisa menyelimuti Mimika. Hal ini membuat …

Read More »

Bangun Budaya Bersih, Koramil 1708-04/Supsel Bersihkan Lingkungan Pasar Korido

Supiori ~ Untuk mewujudkan lingkungan pasar yang bersih dan nyaman bagi penjual dan pembeli personel Koramil 1708-04/Supiori Selatan laksanakan pembersihan sampah di lingkungan Pasar Korido, Kampung Fanindi, Distrik Supiori Selatan, Kabupaten Supiori, Papua, Minggu (14/1/2024). Danramil 1708-04/Supiori Selatan Letda Inf Eduard Lewerissa menyampaikan pembersihan sampah ini dilakukan untuk menjaga kebersihan …

Read More »